Skip to main content

Penyakit ND (Tetelo) Pada Puyuh

Penyebab penyakit ND (tetelo) pada puyuh adalah virus genus paramyxovirus dengan famili paramyxoviridae, Puyuh yang terinveksi virus ini akan mengalami tingkat kematian yang tinggi dan mudah menular.
Burung Puyuh yang terinveksi virus ND ini akan mengalami kerugian berupa :
✔ Tingkat kematian yang tinggi
✔ Penurunan produktivitas
✔ Nafsu makan yang menurun
✔ Penurunan berat badan

Penyebab utama dari penularan penyakit ND (tetelo) pada puyuh adalah :

kandang puyuh
  1. Lewat Manusia
    Manusia adalah penyebab utama terjangkitnya virus ND (tetelo) pada burung puyuh.
    Biasanya virus terbawa manusia lewat sandal yang dipakai.
    Karena kebanyakan peternak puyuh mengabaikan penerapan Bio-security pada peternakannya.
    Pencegahan :
    ✔ Jaga kebersihan
    ✔ Ganti sandal kusus didalam kandang
    ✔ Mandi dan ganti baju sebelum masuk kandang bila musim virus.

  2. Kontak langsung hewan yang sakit

    Harga Burung Puyuh Akan mudah menular bila burung puyuh sudah terinveksi penyakit ND (tetelo) pada puyuh.
    Pencegahan :
    Bila ada burung puyuh yang berprilaku diluar kebiasaan, seperti murung, nafsu makan berkurang maka cepat dipisahkan atau karantina kelokasi yang berbeda.
    Antisipasi sejak dini adalah langkah yang tepat untuk memutus rantai penyebaran Penyakit ND (tetelo) pada puyuh.

  3. Air minum
    Penggunaan tempat air minum akan sangat menentukan penyebaran penyakit yang sudah masuk kedalam kandang.
    Lendir yang ada pada paruh burung puyuh yang terinveksi penyakit ND (tetelo) pada puyuh akan mudah menular bila tempat minum memakai galon ataupun pipa ppc yang dibelah.
    Pencegahan :
    Penggunaan Nipel atau tempat minum otomatis yang dipatuk akan sangat mengurangi resiko penularan penyakit melalui air.
Bila ada burung puyuh yang berprilaku diluar kebiasaan, seperti murung, nafsu makan berkurang maka cepat dipisahkan dan lakukan bedah bangkai.
Bedah bangkai adalah jalan terbaik dalam mendiagnosa burung terkena penyakit ND (tetelo) atau tidak.
Bila terinveksi penyakit ND (tetelo) pada puyuh maka akan terlihat bintik-bintik merah pada kantong depan ampela, dan terjadi perubahan pada lapisan usus berupa pendarahan dan kematian jaringan (nekrosa).
Selain itu juga organ pernafasan akan mengalami eksudasi dan kantong udaranya menipis.

Penanganan penyakit ND (tetelo) pada puyuh
Setelah dilakukan bedah bangkai dan positip terkena penyakit ND (tetelo) pada puyuh, maka yang harus dilakukan adalah memisahkan burung yang terduga terinveksi dari kandang puyuh yang masih sehat.
Berikan jamu pada puyuh untuk meningkatkan anti-body secara alami dan meningkatkan nafsu makan.
Pakan puyuh petelur diganti pakan starter atau pedaging, hal ini untuk menjaga berat badan puyuh supaya tidak menurun.

Pencegahan penyakit ND (tetelo) pada puyuh
✔ Penerapan Bio-security.
✔ Pemberian Jamu secara teratur.
✔ Kebersihan.
HARGA BURUNG PUYUH
✔ 1 hari 2000/ekor
✔ 7 hari 3500/ekor
✔ 14 hari 5000/ekor
✔ 21 hari 6300/ekor
✔ 28-30 hari 7500/ekor
 ORDER NOW 

Kandang puyuh petelur kapasitas 1000 ekor
➡️ Bekas Pakai 3 juta /kapasitas 1000 ekor
➡️ Baru 6 juta /kapasitas 1000 ekor
➡️ Mendapat 3 unit
  1 unit  
➡️ Panjang 190 cm
➡️ Lebar 80 cm
➡️ Tingggi 170 cm
➡️ Terdiri dari 8 ruangan
  1 Ruangan  
➡️ Panjang 95 cm
➡️ Lebar 65 cm
➡️ Tinggi depan 25 cm
➡️ Belakang 21 cm
  Kapasitas 1000 ekor mendapat :  
➡️ 3 set kandang
➡️ 24 ruangan
➡️ 72 nipel
➡️ 24 tempat kotoran
➡️ Tempat pakan
➡️ Dikirim -+ 1 minggu dari Dp masuk
Buat anda yang berminat silahkan
  ORDER NOW  
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar
Kandang Brooding DOD Bebek
Sewa Kandang Bebek Pedaging
✅ Lokasi strategis
✅ Kontrak panen 24.000/kg
✅ Sewa kandang 1 juta/panen/1000 ekor
✅ Mess karyawan
✅ Tempat brooding
✅ Sarana lengkap
  INFO LENGKAP