Skip to main content

Beli Burung Puyuh Afkir Kekandang Peternak

puyuh afkir
Burung puyuh afkir adalah burung puyuh yang disembelih untuk diambil dagingnya karena sesuatu hal, bisa sudah tidak produktif, terkena virus maupun hal lainnya.
Rata-rata burung puyuh diafkir setelah burung puyuh bertelur selama 18 bulan.
Namun banyak juga burung puyuh diafkir sebelum umur setahun.
Hal ini disebabkan oleh perawatan yang tidak maksimal, dan biasanya disebabkan oleh faktor pakan.
Pakan campur yang asal-asalan merupakan penyebab utama puyuh diapkir dimasa seharusnya puyuh masih produktif.
Selain itu banyak peternak mengafkir burung puyuhnya karena harga jual telur yang murah.
Ada juga karena komplain dari masyarakat.
Buat Peternak yang mau menjual burung puyuh afkirannya silahkan jual kepada kami.
Cara menjual burung puyuh afkir (kaling) anda kepada kami silahkan klik tombol dibawah ini
  JUAL PUYUH AFKIR  

Kandang Pembesaran
HARGA BURUNG PUYUH
✔ 1 hari 2000/ekor
✔ 7 hari 3500/ekor
✔ 14 hari 5000/ekor
✔ 21 hari 6300/ekor
✔ 28-30 hari 7500/ekor
 ORDER NOW 

Kandang puyuh petelur kapasitas 1000 ekor
➡️ Bekas Pakai 3 juta /kapasitas 1000 ekor
➡️ Baru 6 juta /kapasitas 1000 ekor
➡️ Mendapat 3 unit
  1 unit  
➡️ Panjang 190 cm
➡️ Lebar 80 cm
➡️ Tingggi 170 cm
➡️ Terdiri dari 8 ruangan
  1 Ruangan  
➡️ Panjang 95 cm
➡️ Lebar 65 cm
➡️ Tinggi depan 25 cm
➡️ Belakang 21 cm
  Kapasitas 1000 ekor mendapat :  
➡️ 3 set kandang
➡️ 24 ruangan
➡️ 72 nipel
➡️ 24 tempat kotoran
➡️ Tempat pakan
➡️ Dikirim -+ 1 minggu dari Dp masuk
Buat anda yang berminat silahkan
  ORDER NOW  
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar
Kandang Brooding DOD Bebek
Sewa Kandang Bebek Pedaging
✅ Lokasi strategis
✅ Kontrak panen 24.000/kg
✅ Sewa kandang 1 juta/panen/1000 ekor
✅ Mess karyawan
✅ Tempat brooding
✅ Sarana lengkap
  INFO LENGKAP